Gempa Bumi Paling Kuat Dalam Sejarah

Gempa bumi adalah salah satu jenis fenomena alam dimana terdapat suatu guncangan pada permukaan bumi disebabkan oleh pelepasan energi dari dalam yang secara tiba-tiba sehingga menimbulkan gelombang seismik. Ada beberapa jenis gempa yakni gempa bumi runtuhan, tumbukan. buatan, tektonik dan vulkanik. Keempat jenis gempa tersebut memiliki penyebab yang berbeda-beda namun dapat memberikan efek yang sama dahsyatnya bagi siapa saja yang merasakannya.

Menurut sejarah, telah terjadi ribuan bahkan mungkin ratusan ribu kali gempa bumi selama ini. Mulai dari gempa kecil hingga yang dahsyat, gempa bumi selalu menyisakan memori luka dan trauma bagi manusia. Seperti yang akan diulas disini mengenai gempa bumi terparah yang pernah terjadi di dunia. Sedahsyat apakah benacana gempa bumi tersebut? Berikut ulasannya khusus untuk sahabatanehdidunia.com.

 Sumber : http://www.anehdidunia.com/2017/01/gempa-bumi-paling-kuat-dalam-sejarah.html

0 komentar